Blog ini membahas segala tentang berbagai jenis pakan burung; pakan kenari, pakan lovebird, pakan perkutut, dan burung kicauan lainnya. pakan untuk burung yang diracik oleh para ahli sehingga menghasilkan makanan burung yang joss dan bermutu untuk burung-burung juara kesayangan anda.

Cara Memaster Burung Latihan Berkicau

Cara Memaster Burung Latihan Berkicau - Hallo sahabat Pakan Burung Joss, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara Memaster Burung Latihan Berkicau, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Burung-Kicau, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Baca juga :


Cara Memaster Burung Latihan Berkicau

Tips Cara cepat memaster jenis burung berkicau - Cara inilah yang sering banyak di cari sebagian juragan burung, cara cepat memaster burung,semua juragan mengiginkan serba instan,cepat dan kualitas bagus.namun tidak memerhatikan teknik,jenis burung pemasternya dll.  
Dalam memasterkan burung berkicau, merupakan hal sulit bagi penangkar yang baru memelihara burung berkicau. Akan tetapi, jika penangkar tersebut sudah lama memelihara burung berkicau, memasterkan burung bukanlah hal yang sulit lagi.
Jika sudah terbiasa memasterkan burung berkicau, maka seorang penangkar sudah berpengalaman dalam mencari burung apa yang cocok untuk burung yang ingin dimasterkan.
Jika penangkar ingin mencari burung pemaster, maka lihatlah kriteria yang harus dipenuhi. Beberapa kriteria tersebut yang harus dipenuhi adalah suaranya yang tidak terlalu keras, sehat, rajin berkicau, dan kicauannya yang beragam. Berikut ini akan dijelaskan satu persatu dari kriteria yang telah disebutkan : 
Cara Cepat Memaster Jenis Burung Berkicau
Suara yang tidak terlalu keras
Bila mencari burung pemasater, maka pilihlah burung yang bersuara tidak terlalu keras. Dan juga jangan memilih burung yang suaranya terlalu kecil. Jadi, pilihlah suara burung pemaster yang sedang. 
Mengapa harus memilih burung pemaster yang bersuara sedang? Pemilihan suara burung pemaster yang sedang supaya burung yang dimaster nantinya tidak mengikuti suara yang keras. Karena suara yang keras tidaklah baik ketika burung tersebut mengikuti kontes nantinya.
Sehat
Burung pemaster yang sehat merupakan kriteria yang sangat penting dan harus dipenuhi. Apabila burung pemaster sakit, maka burung yang akan dimaster akan tertular penyakit burung pemaster tersebut. 
Rajin berkicau
Apabila burung yang ingin dimaster malas berkicau, maka pilihlah burung pemaster yang rajin berkicau. Jika burung pemasternya rajin berkicau setiap harinya, maka burung yang akan dimaster lama kelamaan akan rajin berkicau juga.
Suara kicauannya yang beragam
Suara kicauan burung pemaster haruslah beragam. Jika tidak beragam, maka burung yang dimaster suaranya hanya itu-itu saja. Burung pemaster haruslah pandai memainkan cengkoknya. Jika burung pemaster tidak memiliki cengkok suaranya yang bagus, maka akan membuat burung yang dimaster tidak pandai memainkan cengkok suaranya juga. 
Jenis Suara yang sama juga mempengaruhi suara burung yang dimaster. Jika burung ynag dimaster maupun pemaster karakter suaranya berbeda, maka pemasteran tidak berjalan lancar. 
Saat burung sedang dalam masa pemasteran, maka sangkar harus diberikan kerodong. Pemberian kerodong di sangkar burung yang dimaster berguna supaya burung tenang.

Tag :
melatih burung berbunyi, agar burung kicauan mau berbunyi, pelatihan suara isian burung kicau, tips supaya burung kicau mau berbunyi, menjadikan burung kicau mau bersuara.

Demikianlah Artikel
Cara Memaster Burung Latihan Berkicau
Sekian dari kami, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Share on Google Plus

About Oprekers

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

Post a Comment