Blog ini membahas segala tentang berbagai jenis pakan burung; pakan kenari, pakan lovebird, pakan perkutut, dan burung kicauan lainnya. pakan untuk burung yang diracik oleh para ahli sehingga menghasilkan makanan burung yang joss dan bermutu untuk burung-burung juara kesayangan anda.

Cara budidaya / ternak merpati pedaging buat pemula

Cara budidaya / ternak merpati pedaging buat pemula - Hallo sahabat Pakan Burung Joss, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Cara budidaya / ternak merpati pedaging buat pemula , kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Merpati, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Baca juga :


Cara budidaya / ternak merpati pedaging buat pemula

Menangkarkan burung merpati konsumsi bisa dibilang gampang-gampang sulit. DIkatakan gampang karena burung ini termasuk burung yang mempunyai ingatan yang kuat.  
Jadi, jika kita lepaskan ke alam bebas kita tidak perlu khawatir karena pasti ia akan kembali lagi. Jadi diluar sana merpati bisa encari makan sendiri. Kalau sudah begitu maka kita bisa menghemat biaya pakannya.
Cara Beternak Merpati Pedaging Pemula
Dikatakan sulit karena burung ini sangat sulit untuk dipelihara. Bagi penangkar yang menangkarkan burung merpati konsumsi harus mempunyai kesabaran yang ekstra.
Karena burung ini sangat sulit untuk dikendalikan. Apalagi merpati yang masih liar. Penangkar dituntut sabar dalam memeliharanya guna untuk menghasil merpati konsumsi yang berkualitas tinggi dengan rasa dagingnya yang enak.
Menjinakkan burung merpati bukan merupakan hal yang senang. Burung yang terlalu liar akan sangat merugikan usaha yang sudah kita jalankan. 
Untuk itu, demi kepentingan usaha yang sedang kita jalankan kita harus menjinakkan burung terlebih dahulu. Bagaimana cara menjinakkan burung merpati? Caranya adalah dengan meletakkan burung merpati di tempat yang gelap. 
Di dalam ruangan ini kita juga menyediakan makanan dan minuman. Gunanya supaya burung tidak kehausan di dalam ruangan yang gelap ini. 
Di dalam ruangan yang gelap tersebut pasti ada saatnya ia akan lapar dan akan mencari makanan. Dengan cara seperti ini secara perlahan-lahan burung akan jinak. Walaupun tidak langsung jinak. 
Selain itu, kesulitan memelihara burung merpati konsumsi adalah jika kita membiarkan burung merpati terlalu lama diluar nantinya burung akan diambil oleh orang-orang yang tak bertanggung jawab. 
Apalagi jika orang tersebut sudah tau harga dari burung tersebut. Jika sudah begitu kita akan rugi. 
Usahakan menangkar burung merpati jangan di kawasan padat penduduk, mengapa begitu? Karena selain kemungkinan besar merpati akan dicuri oleh tetangga, bisa saja bau yang ditimbulkan dari kotoran merpati dapat mengganggu orang disekitar kita. Apalagi kita jarang membersihkan kandang. Cara budidaya / ternak merpati pedaging pemula 
Jik memang kita tidak mempunyai lahan lagi dan hanya di kawasan padat penduduk, kita harus membersihkan kandang setiap harinya. Jangan sampai bau yang ditimbulkan dari kotoran merpati.

Demikianlah Artikel
Cara budidaya / ternak merpati pedaging buat pemula
Sekian dari kami, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. Sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Share on Google Plus

About Oprekers

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.
    Blogger Comment
    Facebook Comment

0 comments:

Post a Comment